Usaha Mikro kecil dan menengah atau bisa disebut juga dengan UMKM merupakan usaha ekonomi produktif yang dijalankan oleh seorang individu atau badan usaha yang berukuran kecil. UMKM memiliki peran yang cukup besar dalam perekonomian Indonesia, dengan begitu UMKM yang memiliki peran penting perlu adanya peningkatan baik dari segi produk maupun segi sumber daya manusianya. Kontribusi SDM yang baik akan berdampak pada kesuksesan, kemampuan bersaing dan juga keberlangsungan UMKM itu sendiri di masa yang akan mendatang. Untuk kontribusi SDM yang maksmila diperlukan adanya langkah manajemen SDM yang terencana.Â
KEMBALI KE ARTIKEL