Mohon tunggu...
KOMENTAR
Artificial intelligence

Artificial Intelligence (AI) dalam Kehidupan Mahasiswa: Kabar Baik atau Buruk?

29 Oktober 2023   09:35 Diperbarui: 29 Oktober 2023   19:36 1221 1
Teknologi kecerdasan buatan atau yang kerap kita sebut dengan istilah AI (Artificial Intelligence) adalah teknologi yang memungkinkan mesin dan komputer untuk meniru kemampuan manusia dalam berpikir, belajar, dan mengambil keputusan. Istilah AI ini pertama kali diperkenalkan pada tahun 1956 oleh John McCarthy dalam konferensi AI pertama yang diselenggarakan di Darmouth College. Teknologi AI saat ini sudah banyak dijumpai di berbagai bidang kehidupan manusia. Kemudahan dan keefisienan menjadi hal yang ditawarkan oleh teknologi ini. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun