Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Mengintip Keseruan "Field Trip" Peserta Danone Blogger Academy 2018

17 Oktober 2018   20:47 Diperbarui: 9 November 2018   14:57 535 5
Selamat Pagi Jogja! Ini kali kedua saya menginjakkan kaki di kota pelajar dan budaya. Yah, walau keduanya bukan untuk sekadar jalan-jalan dan bersenang secara menyeluruh. Setidaknya, semua perjalanan ini tidak mengeluarkan uang sepersen pun untuk menikmati fasilitas akomodasi pesawat, hotel, dan makan. Kalau kata pengikut di laman social media instagram, "Enak banget bisa jalan-jalan gratis mulu."

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun