Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Modul Ajar Bernyanyi Solo Dengan Teknik Vocal Yang Baik Dan Benar Di SMP NEGERI 08 Semarang

15 November 2024   20:00 Diperbarui: 15 November 2024   20:55 72 0
Bernyanyi adalah salah satu bentuk seni yang memadukan suara dan emosi untuk menyampaikan pesan kepada pendengar. Di SMP Negeri 08 Semarang, pembelajaran seni vokal menjadi bagian penting dalam pengembangan bakat dan karakter siswa. Salah satu fokus pembelajaran adalah teknik bernyanyi solo vokal, yang memerlukan pemahaman teori serta latihan praktik yang konsisten.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun