Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa Center Of Excellent  (PMM COE) merupakan wadah bagi mahasiswa melakukan pengabdian  di tengah-tengah masyarakat. Mahasiswa Ilmu Pemerintahan Universitas Muhammadiyah Malang yang terdiri dari A. Muayyad Firkah Naji, Alzena Firyal Yusandi, Muhammad Ryan Ezra, Nurmayanda, dan Olly Caesarya Reghina  dengan dosen pembimbing Bapak Muhammad Kamil,S.IP.,MA. kelompok 154 Mitra Dosen mengambil kesempatan tersebut untuk melanjutkan implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi yang ketiga yaitu pengabdian kepada masyarakat.
KEMBALI KE ARTIKEL