Halo sahabat pena, pada kesempatan kali ini kita akan membahas peran farmasi dalam menjamin kesehatan masyarakat di revolusi industri 4.0 . Sebagai salah satu bidang yang bergerak di bidang kesehatan, tentunya kesehatan masyarakat juga merupakan tanggung jawab dari seorang farmasis yang bekerja sama dengan pelayanan kesehatan lainnya sehingga kerja sama antara satu sama lain tercapai.
KEMBALI KE ARTIKEL