Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN 158 UINSU Gelar Pencegahan Stunting dan Gerakan Sadar Gizi

28 Agustus 2024   20:07 Diperbarui: 28 Agustus 2024   20:18 26 0
Seminar Edukasi stunting diadakan mahasiswa KKN kelompok 158 Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) sebagai program kerja wajib dari kampus. Dayu Riski Nurhamda yang merupakan anggota kelompok menyatakan, kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat mengenai bahaya stunting di Desa Bubun.

Sosialisasi dilakukan saat posyandu balita dan ibu-ibu hamil di posko posyandu Desa Bubun, dusun V pada tanggal 8 Agustus 2024. Kegiatan ini mahasiswa KKN 158 bekerja sama dengan bidan puskesmas desa setempat dan dihadiri oleh ibu Camat Tanjung Pura. Menurut Nurul Handini, anggota kelompok KKN, selain sosialisasi kelompok KKN 158 UIN Sumatera Utara juga membagikan vitamin dan bubur kacang hijau untuk balita dan ibu-ibu hamil.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun