Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Realisasi Pendidikan pada Masa Pandemi Covid-19

3 Juni 2021   10:25 Diperbarui: 3 Juni 2021   10:31 1259 0
               Fenomena keberlangsungan pendidikan pada masa pandemi Covid-19 telah mengalami banyak perubahan dari banyak hal ditinjau dari segi pelaksanaan dan perubahan kebiasaan yang ada dalam dunia pendidikan. Kemunculan pandemi Covid-19 yang dianggap sebagai sesuatu yang bersifat perlu diwaspadai tersebut mendorong pemerintah untuk membuat kebijakan baru sebagai langkah penanganan masalah dan situasi ini. Berdasarkan kebijakan tersebut, menjadi dasar dari segala perubahan dan kebiasaan, salah satunya dalam bidang pendidikan. Melalui kebijakan terkait perubahan yang harus dilakukan tersebut, masyarakat mau tidak mau harus siap dalam menjalani perubahan dengan segala resiko yang dirasakan sebagai dampaknya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun