Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Tuhan Lebih Tau antara Keinginan dan Kebutuhan

11 Oktober 2019   06:09 Diperbarui: 11 Oktober 2019   06:24 98 2
Dulunya aku hanya seorang anak yang belajar mengerti banyak hal, mengejar matahari dan ingin melihatnya lebih dekat lagi. Aku memiliki banyak peran di dalam hidup ini, sebagai anak dan sebagai pemimpi. Aku bangga menyebut diriku sebagai seorang pemimpi, karena dengan bermimpi manusia akan selalu lebih bersemangat dalam berjuang mewujudkan mimpi-mimpi itu menjadi kenyataan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun