Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Islam sebagai Paradigma Ilmu Pengetahuan

24 Maret 2016   09:38 Diperbarui: 24 Maret 2016   11:03 1826 0
Paradigma merupakan cara masing-masing orang memandang dunia, memandang persoalan, alur berfikir seseorang yang terbentuk karena pengalaman dan pilihan-pilihan. Dalam bahasa agama fungsional adalah amal. Beberapa alasan mengapa kebijakan harus dianalisis yaitu Pertama, karena biasanya ada beberapa faktor kebijakan yang menjadi lemah. Kedua, karena masyarakat mempunyai fungsi kontrol. Ketiga, faktor pandangan hidup. Keempat, faktor tradisi. Kelima, faktor wisdom. Al-Qur’an sebagai paradigma pengembangan ilmu pengetahuan yaitu: sumber ilmu, aqidah, akhlak, sosial, ekonomi, politik, science, ibadah,  sejarah dan hukum-hukum. Al-Qur’an sebagai paradigma yaitu dengan cara menjadikan Al-Qur’an sebagai paradigma keilmuan Islam sekaligus sebagai ideology. Terdapat dalam Al-Qur’an surat Al-ankabut: 43.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun