Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

pembelajaran musik SD Harlita Dhani

8 Januari 2011   01:15 Diperbarui: 26 Juni 2015   09:50 26 0
masa-masa Sekolah dasar adalah masa-masa yang sangat menyenangkan. karena masa ini kita beum dituntut untuk memikirkan hal-hal yang rumit. semua dilakukan dengan menyenangkan dan tanpa beban. Mata pelajran yang diajarkan oleh gurupun mudah diterima dengan baik.

begitu pula dengan pembelajran musik, siswa Sekolah Dasar lebih mudah menerima dibandingkan tingkat pendidikan di atasnya.

Namun, terkadang pembelajaran musik di SD mengalami kendala, hal ini dikarenakan kurang siapnya seorang guru SD untuk mengajar musik. Selain itu, kurangnya media pengajaran musik juga sangat mempengaruhi pembelajran musik di SD. Bahkan terkadang pendidikan musik di SD dianggap tidak penting.

penbelajaran musik di SD akan berjalan lancar jika ada guru yang berkompeten dalam bermusik. mungkin guru tidak harus menguasai berbagai macam lagu dan alat musik, setidaknya guru menguasai salah satu lagu dan alat musik. Dengan begitu guru dapat mengajarkan siswa bagaimana menyanyikan debuah lagu, memainkan salah satu alat musik dan mengajarka variasi-variasi yang lainnya.

Dalam mengajarkan musik, terkadang kita mengalami kendala yaitu kurangnya atau bahkan tidak adanya alat musik yang dimiliki SD, tapi sebenarnya itu tidak menjadi halangan, karena kita dapat menggantinya dengan benda-benda yang ada di sekitar kita,misal botol, sendok, pirng, gelas, dsb.benda-benda tersebut lebih mudah didapat dan terkadang lebih menyenangkan di dandingkan alat mudik yang sebenarnya.

selain dengan benda-bensa yang ada di sekitar, siswa juga dapat menggunakan anggota tubuh misalnya tangan dan mulut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun