Indonesia, sebagai negara berkembang dengan populasi besar dan beragam, kini menghadapi tantangan yang serius yang berpotensi mengarah pada krisis keuangan. Meningkatnya akses terhadap layanan keuangan, termasuk pinjaman mikro dan produk digital, yang tidak selalu diimbangi dengan literasi keuangan yang memadai di kalangan masyarakat justru berisiko menciptakan masalah baru bagi masyarakat.
KEMBALI KE ARTIKEL