Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penggunaan Bahasa dalam Prosa Fiksi Anak

2 Juli 2024   15:57 Diperbarui: 2 Juli 2024   16:07 61 0
Prosa fiksi anak adalah salah satu bentuk sastra yang ditujukan untuk anak-anak. Ketika menulis prosa fiksi untuk anak, penggunaan bahasa memiliki peran yang sangat penting. Bahasa yang digunakan dalam prosa fiksi anak haruslah mudah dipahami oleh anak-anak, namun tetap menarik dan memenuhi kriteria sastra yang baik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun