Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Siswa MTsN 2 Bantul Berlatih Intensif untuk Lomba Tonti Tingkat Kabupaten

19 Desember 2024   10:07 Diperbarui: 19 Desember 2024   09:06 24 0
Bantul (MTsN 2 Bantul) -- Kamis (19/12), sebanyak 31 siswa MTsN 2 Bantul tengah giat berlatih baris-berbaris di lapangan madrasah. Para peserta yang terdiri dari siswa kelas VII, VIII, dan IX tampak antusias menjalani latihan untuk menghadapi perlombaan Tonti (Pasukan Baris-Berbaris) tingkat Kabupaten Bantul yang akan digelar pada Februari mendatang. Perlombaan ini diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah Bantul dan akan berlangsung di kawasan Pasar Seni Gabusan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun