Tujuan perkawinan adalah untuk membentuk keluarga atau rumah tangga yang bahagia. Bagaimana seorang anak yang masih berusia 16 tahun dapat menjalankan fungsinya sebagai istri untuk mendukung tujuan tersebut sementara yang bersangkutan belum mencapai kematangan fisik dan mental?
KEMBALI KE ARTIKEL