Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Nasib Poros Maritim

26 Agustus 2022   11:05 Diperbarui: 26 Agustus 2022   11:22 294 4
Belum lama ini Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Bapak Luhut Binsar Panjaitan dan Menteri Perhubungan Bapak Budi Karya Sumadi meninjau lokasi calon pelabuhan baru yang dicanangkan untuk dijadikan International Hub Port (IHP) yang terletak di Batam, tepatnya di kawasan Tanjung Pinggir, Provinsi Kepulauan Riau. Keinginan pemerintah untuk mewujudkan IHP perlu kita apresiasi dan dukung sepenuhnya, mengingat saat ini kondisi logistik (laut) Indonesia masih tertinggal jauh dari negara-negara tetangga kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun