Medan, 18 Desember 2024 -- Unit Perpustakaan Polbangtan Medan bekerja sama dengan mahasiswa Prodi Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan Angkatan 2021 Kelas 7A berhasil menyelenggarakan webinar bertajuk "Kupas Tuntas Kopi dan Barista". Kegiatan ini merupakan bentuk implementasi dari mata kuliah Teknologi Informasi Penyuluhan Pertanian (TIPP) yang bertujuan untuk mengedukasi peserta tentang dunia kopi dan peran barista.
KEMBALI KE ARTIKEL