Dewasa kini, berbagai macam kalangan baik remaja, dewasa, orang tua, bahkan anak-anak sudah terbiasa belajar dengan menggunakan buku,
e-book, jurnal, internet, maupun berbagai platform yang menyediakan berbagai informasi dan ilmu pengetahuan. Hingga lupa dan merasa asing dengan naskah-naskah kuno yang sebenarnya sangat bagus dan bermanfaat untuk kita pelajari. Naskah-naskah kuno yang memuat tentang ilmu pengetahuan tersebut amat banyak, dan mudah untuk kita temukan.
Apa saja itu? Nah, contohnya adalah wawacan, yaitu sebuah sastra Sunda yang populer pada abad ke-19 sampai awal abad ke-20.
KEMBALI KE ARTIKEL