Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Dari Viral di TikTok ke Cuan

24 September 2024   19:14 Diperbarui: 24 September 2024   19:31 99 0
Air pasang, turun naik. Peribahasa tersebut mungkin tidak selamanya relevan dengan platform yang satu ini. Pasalnya, TikTok yang lahir pada tahun 2016 segera mengepakkan sayapnya di dunia digital dan selalu berada di urutan atas platform paling diminati di dunia. Perangkat lunak berbasis digital yang sempat bernama "Douyin" pada saat merangkak telah menyelimuti kehidupan individu dari berbagai macam kalangan. Tren yang muncul secara terus-menerus pada platform ini menjadi makanan sehari-hari manusia, khususnya Generasi Z, serta menjadi kiblat bagi mereka. Bahkan, kehidupan sosial di dunia telah berada di genggaman TikTok dewasa ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun