Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Strategi Advokasi dan Komunikasi Program Pencegahan Stunting di Bappelitbang Kabupaten Banyumas

18 April 2024   10:49 Diperbarui: 19 April 2024   00:33 213 1
Tercatat besarnya kasus stunting di kabupaten banyumas yaitu terjadi dibeberapa wilayah kecamatan, dari angka yang tertinggi 1509 tercatat di kecamatan cilongok, yang terkena pada balita 1210 kasus terdapat bayi umur dua tahun sebanyak 299 kasus. Selanjutnya tercatat dikecamatan sumbang sebesar 1004 kasus, yang dialami balita sebanyak 784 kasus  yang terjadi pada bayi umur dua tahun sebanyak 220 kasus. Untuk kecamatan purwokerto utara memiliki sedikit kasus yaitu sebesar 171 kasus terdampak pada balita 134 jiwa sedangkan 71 bayi umur dua tahun. Dan kecamatan purwokerto timur sebanyak 158 kasus terjadi pada balita sebanyak 123 kasus, 35 kasus terjadi pada bayi umur dua tahun. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun