Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Teori Belajar dan Pendidikan

19 Februari 2021   13:39 Diperbarui: 19 Februari 2021   13:50 636 1
BAB 1 PENDAHULUAN

Landasan pendidikan berarti dasar pijakan. Pendidikan adalah kegiatan seseorang atau sekelompok orang atau lembaga dalam membantu orang lain orang untuk mencapai tujuan pendidikan. Tujuan belajar landasan pendidikan adalah tidak tertuju kepada oengembangan aspek keterampilan khusus mengenai pendidikan sesuai spesialisasi bidang pendidikan, tetapi tertuju padanpengembangan wawasan kependidikan yang berkenaan dengan berbagai asumsi yang sifatnya umum tentang pendidikan yang harus dipilih dan diadopsi oleh tenaga kependikakan sehingga menjadi cara pandang dan sikap dalam melaksanakan tugasnya. Berbagai asumsi pendidikan yang telah dipilih dan diadopsi oleh seseorang tenaga kependidikan akan berfungsi memberikan dasar rujukan konseptual dalam rangka praktek pendidikan dan studi pendidikan yang dilaksanakan. Fungsi landasan pendidikan yaitu sebagai dasar pijakan praktek pendidikan

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun