Bantul (MAN 3 Bantul) -- Tujuh penelitian Excellent Researchers Club MAN 3 Bantul ( ERC Mantaba) berhasil lolos verifikasi Lomba Peneliti Belia Daerah Istimewa Yogyakarta (LPB DIY) Tahun 2024. Tujuh penelitian yang berhasil lolos ini akan melalui proses penjurian sampai 18 November 2024.
KEMBALI KE ARTIKEL