Kali ini saya akan mengajak pembaca untuk tetap menjaga kesehatan, salah satunya merawat lingkungan sekitar tetap bersih. Selain menjadikan lingkungan yang sehat, kegiatan ini juga dapat mengisi aktivitas sekaligus edukasi bagi kita dimasa pandemi seperti saat ini. Hal ini menjadikan tantangan tersendiri bagi setiap individu untuk tetap mematuhi 3M dan tidak melupakan bahwa lingkungan juga perlu sehat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL