Rendahnya tingkat literasi masyarakat Indonesia, seperti dirilis oleh UNESCO yang menyebutkan bahwa Indonesia dalam urutan kedua dari bawah soal literasi dunia. Hal ini berarti minat baca masyarakat Indonesia sangat rendah atau bahkan memprihatinkan karena hanya 0, 001% atau 1 orang yang rajin baca diantara 1000 orang Indonesia. Miris sekali saya mendengarnya.
KEMBALI KE ARTIKEL