Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Jangan Biarkan Diri Terpengaruh Bahaya Radikalisme

8 Maret 2024   18:25 Diperbarui: 8 Maret 2024   18:26 51 0
Membangun kekhilafahan merupakan salah satu cita-cita yang tak pernah berhenti dari beberapa pihak yang memaknai hadist nabi secara tekstual tanpa konteks. Mereka terus menerus menyebarkan mimpi tentang kekhalifahan Utsmani yang sudah berakhir 100 tahun lalu. Di beberapa negara seperti Indonesia, malah mimpi ini sengaja disebarkan melalui berbagai cara termasuk film yang pernah mengegerkan Indonesia soal keterkaitan Nusantara dengan kekhalifahan. Ini jelas memakai  ilmu coba cabi gathuk yang menggambarkan seakan N usantara penah menjadi bagian dari kekhalifahan .

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun