Cara membayar tagihan kartu kredit BCA sekarang ini semakin mudah saja. Beragam cara pembayaran sudah BCA sediakan demi memudahkan para nasabahnya dalam melakukan pembayaran tagihan. Salah satu alternative pembayaran tagihan kartu kredit BCA paling mudah dan tidak perlu keluar rumah adalah dengan menggunakan layanan klikBCA Internet Banking. Namun, sebagian orang mungkin ada yang masih takut atau ragu untuk mengaktifkan layanan ini, alasannya adalah keselamatan akun dari cybercrime. Hal ini wajar saja, karena belakangan ini memang sering terjadi tindak kejahatan cybercrime khususnya untuk Internet Banking.
KEMBALI KE ARTIKEL