Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Wajah 72 Tahun Indonesia Merdeka

17 Agustus 2017   21:11 Diperbarui: 17 Agustus 2017   23:29 1891 2
Sontak ada yang menyedot perhatian saya yaitu barisan putih tim Paskibraka yang beranggotakan sebanyak 68 orang yang didominasi oleh wajah belia para pelajar dari latar belakang suku, agama dan beragam provinsi yang ada di Indonesia. Betapa orang tua dan keluarganya berkaca-kaca, ada haru sekaligus bangga melihat talenta anak-anaknya yang luar biasa, terpilih untuk mengharumkan tidak hanya untuk keluarga, sekolah dan daerahnya saja tapi juga mewakiatas nama bangsa Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun