Stiamak Barunawati Surabaya kembali bergerak dalam bina mental spiritual menyambut Ramadhan 1441 H yang akan dimulai jatuh awalnya pada tanggal 13 April 2021. Menurut Drs. Mudayat Haqi, MM., Kepala Bagian Kemahasiswaan Stiamak, bahwa kegiatan Ramadhan kali ini akan diwarnai dengan webinar dan bakti sosial lintas keyakinan.
KEMBALI KE ARTIKEL