Tahun Baru 2021, apa yang perlu kita pikirkan, rencanakan, resolusikan? Isu dominan masih akan seputar covid19, makhluk gaib mini kecil yang mematikan bagi manusia. Senyampang masih suasana tahun baru 2021, saya ingin berbagi kisah yang sudah lama dibahas, pernah box office ketika bioskop masih bebas kita tonton tanpa protokol. Perang antara manusia dan kera. Virus influenza. Kekebalan. Kepercayaan. Evolusi kera. Wabah.
KEMBALI KE ARTIKEL