Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Api Pencerahan

2 Agustus 2016   16:36 Diperbarui: 2 Agustus 2016   16:43 34 0
Bumi ini jika kita lihat dalam sudut pandang manusia, adalah alam yang sangat luas. Bahkan seumur hidup pun tak akan cukup untuk menjelajahi bumi yang indah dan penuh keunikan ini. Namun jika kita lihat dan bandingkan dengan alam semesta ini, maka bumi menjadi sangat kecil, bagaikan elektron yang ukuranya tak ada apa-apanya. Di dalam bumi yang sangat kecil ini, hiduplah manusia, manusia yang secara fisik jauh lebih kecil dari bumi, namun secara pikiran mampu menjangkau alam semesta yang sangat luas. Manusia, dengan fisiknya yang kecil dan lemah, namun pikiran dan akalnya yang kuat, tampil sebagai khalifah di bumi ini, 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun