Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Artikel Utama

The First Indonesian Financial Planning Expo 2011

27 Maret 2011   08:06 Diperbarui: 26 Juni 2015   07:23 464 0

Sabtu kemarin, 26 Maret 2011, di Assembly Hall Plaza Bapindo dilaksanakan The 1st Indonesian Financial Planning Expo. Acara ini diprakarsai oleh Independent Financial Planners Club, sebuah asosiasi perencana keuangan independen di Indonesia.

Sekilas tentang Independent Financial Planner adalah Perencana Keuangan yang tidak terikat dengan suatu perusahaan, seperti Bank atau Industri Asuransi. Karena independen maka dalam memberikan rekomendasinya harus objektif sesuai dengan kebutuhan klien dan tidak menjual produk investasi tertentu sebagai sarana mencapai tujuan finansial.

Di acara tersebut berkumpul banyak para Perencana Keuangan yang top di negeri ini, seperti :


  1. Safir Senduk – Biro Perencana Keuangan Safir Senduk & Rekan
  2. Aidil Akbar – Akbar’s Financial Check Up
  3. Budi Rahardjo & Moh. Andoko – One Consulting
  4. Ligwina Hananto – QM Financial
  5. Eko Endarto – Finansia Consulting
  6. Freddy Pieloor – Money n Love Financial Planning
  7. Rizsa Bambang – Shildt Consulting
  8. Ahmad Gozali
  9. dan lain-lain
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun