Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ramadan Pilihan

Main ke Banyuwangi? Jangan Lupa Mampir ke Benculuk

23 April 2023   16:00 Diperbarui: 23 April 2023   20:18 981 3
Siapa sangka, dibalik berbagai destinasi wisata eksotiknya, Banyuwangi menyimpan sebuah lokasi yang istimewa. Lokasi wisata sejarah bertema alam yang dikenal dengan nama Benculuk ini, memang memikat para pengunjungnya. Tak lain karena sisi alami dari rimbunnya pohon trembesi, yang mirip dengan salah satu scene di film Lords of The Rings.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun