Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mangongkal Holi: Penggalian Tulang-belulang Tradisi Suku Batak

24 Maret 2023   12:34 Diperbarui: 24 Maret 2023   12:45 1470 0
Sumatera Utara yang dikenal dominan oleh masyarakat Suku Batak ini, memiliki beragam tradis yang sudah ada sejak zaman nenek moyang. Bagi mereka sudah menjadi hal yang wajar adanya tradisi Mangongkal Holi tersebut, mangongkal Holi yang merupakan tradisi suku  atak Toba biasa dikatakan sebagai pemindahan tulang-belulang manusia yang telah meninggal. Biasanya dilakukan oleh keluarga yang memiliki leluhur yang kental akan nuansa adat batak. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun