Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie Pilihan

Ikan Mas Arsik, Masakan Khas Sumatera Utara

8 Maret 2023   23:00 Diperbarui: 8 Maret 2023   23:03 2168 6
Indonesia memiliki banyak ragam suku bangsa yang masing-masing memiliki adat istiadat, seni, budaya, dan bahasa. Di Sumatera Utara juga beragam suku yang mayoritas masyarakat Sumatera Utara bersuku Batak. Suku Batak merupakan suku yang mendiami sebagian besar daerah Sumatera Utara.

Ikan Mas Arsik yang dalam bahasa batak yaitu "Dekke Na Niarsik" adalah salah satu makanan tradisional yang menjadi khas masyarakat suku Batak Toba di daerah Samosir dan Tapanuli Utara, Sumatera Utara. Pada awalnya makanan ini bukanlah hidangan sehari-hari. Dahulu makanan ini dikenal sebagai makanan para Raja-raja Batak. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun