Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Empek-empek Khas Palembang

3 November 2020   13:06 Diperbarui: 3 November 2020   13:22 55 3
Makanan yang satu ini tidak asing di telinga kita semua tidak lain dan tidak bukan yaitu empek --empek. Empek-empek adalah makanan khas dari palembang,sumatera selatan tetapi makana ini bukan hanya di produksi di palembang saja tetapi di seluruh sumatera selatan memproduksinya. Sampai sekarang masih belum jelas tentang asal usul makanan khas daerah yang satu ini. Namun,menurut beberapa sumber Empek - empek telah ada di Palembang sekitar abad ke -16Nama Empek - empek di yakini berasal dari sebutan "apek", yaitu sebutan untuk lelaki tua keturunan Cina. Karena pada saat itu adalah masuknya perantau Cina ke Palembang. Empek - empek di yakini merupakan adaptasi makanan dari Cina yaitu baso ikan,kekian, atau ngohyang..

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun