Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Resolusi Konflik: Analisis Konflik Pragmatis

9 Juli 2023   06:54 Diperbarui: 9 Juli 2023   07:02 449 2
Analisis konflik merupakan studi dan pemahaman tentang realitas konflik dari berbagai perspektif. Analisis konflik dapat dilaksanakan oleh pihak ketiga yang tidak terlibat dalam konflik, dan pihak yang terlibat dapat dijadikan sebagai narasumber untuk memecahhkan konflik. Analisis konflik pragmatis meliputi teknik pemetaan konflik, jenis dan tipe konflik, dinamika dan intervensi konflik.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun