Sukabumi, 23 Februari 2023. Perpustakaan Kecamatan Surade yang berada di Jalan Surade - Ujung Genteng, Swakarya, Surade, Sukabumi kondisinya memprihatinkan. Perpustakaan hanya dijaga oleh satu orang yaitu pegawai dari pengurus kecamatan. Area perpustakaan yang berdampingan dengan kantor kecamatan ini terlihat sepi pengunjung bahkan hampir tidak ada.Â
KEMBALI KE ARTIKEL