Covid-19 adalah penyakit infeksi menular yang disebabkan oleh novel coronavirus atau virus corona jenis baru. Diawal tahun 2020, dunia digemparkan dengan adanya virus baru yaitu Coronavirus disease 2019 (Covid-19). Diketahui, asal mula ini berasal dari Wuhan, Tiongkok. Ditemukan pada akhir Desember tahun 2019.
KEMBALI KE ARTIKEL