Pendidikan adalah usaha sadar yang dengan sengaja dirancang untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Pendidikan bertujuan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Berdasarkan perkembangan zaman di dunia pendidikan yang terus berubah dengan signifikan sehingga banyak merubah pola pikir pendidik dari pola pikir yang awan dan kaku menjadi lebih modern. Pengkajian proses pembelajaran menuju kearah yang lebih efektif dan efisien tidak terlepas dari peranan pendidik sebagai ujung tombak pembelajaran di sekolah. Salah satunya adalah meningkatkan motivasi belajar peserta didik.
KEMBALI KE ARTIKEL