Di zaman sekarang ini manusia lebih bersikap konsumtif (manusia mengutamakan sesuatu apapun yang di inginkannya bukan atas dasar kebutuhannya). Sehingga banyak sekali orang yang menyimpulkan bahwa gaya hidup jaman sekarang sering di sebut Glamour. Gaya hidup manusia mencerminkan sikap individu dalam rangka untuk kepuasan diri sendiri. Seringkali gaya hidup di jadikan sebagai trend oleh manusia, seakan- akan gaya hidup manusia di perbudak oleh jaman. Dalam hal ini gaya hidup dapat merusak citra bangsa.
KEMBALI KE ARTIKEL