Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Jauhi Korupsi, Perkuat Nilai-nilai Anti-korupsi!

19 Desember 2023   22:46 Diperbarui: 20 Desember 2023   18:21 495 0
Indeks Persepsi Korupsi (IPK) atau Corruption Perception Index (CPI) Indonesia merosot tajam pada tahun 2022, dan merupakan penurunan terburuk sepanjang sejarah reformasi (Sulistyo, 2023). Berdasarkan laporan dari Deputi Sekretaris Jenderal Transparency International Indonesia, Indonesia memperoleh skor IPK 34 dari yang sebelumnya sebesar 38, sehingga menempatkan Indonesia pada posisi peringkat 110 dari 180 negara yang disurvei (Sulistyo, 2023). Kondisi ini tentunya sangat memprihatinkan, mencederai perasaan publik yang sejak dahulu memiliki asa Indonesia bisa terbebas dari belenggu korupsi. Namun, realitasnya tak sesuai dengan asa yang dicita-citakan sejak lama. Korupsi masih saja mengakar dan seakan menjadi penyakit kronis yang sulit disembuhkan hingga saat ini. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun