Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bagaimana Cara Menjaga Ketahanan Nasional Indonesia di Masa Pandemi Ini?

2 Juni 2021   19:12 Diperbarui: 2 Juni 2021   19:19 1368 1
Terlebih dahulu kita bahas pengertian ketahanan nasional. Ketahanan berarti kuat, keteguhan hati, atau ketabahan. Dan nasional adalah penduduk yang tinggal di suatu wilayah dan berdaulat. Jadi, Ketahanan Nasional adalah sebuah kondisi dalam suatu bangsa yang mencakup unsur ketangguhan, kemempuan, serta keuletan untuk mengembangkan suatu daya atau kekuatan nasional yang dapat digunakan untuk menghadapi segala bentuk ancaman, hambatan, gangguan, maupun tantangan yang menyerang bangsa dan negara baik dari luar maupun dalam, langsung maupun tidak langsung, yang dapat membahayakan serta mengancam kelangsungan hidup, identitas, maupun integritas bangsa dan negara serta segala daya dan upayanya dalam mencapai tujuan nasional.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun