Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Pilihan

Catatan Magang: Harusnya Kita Saling Menghargai

18 Februari 2014   01:58 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:44 191 0

Magang menjadi salah satu persyaratan beberapa lembaga pendidikan untuk para anak didiknya. Biasanya peserta magang adalah peserta didik yang telah memasuki jenjang akhir pendidikannya. Jika di SMA kita sering mendengar istilah Praktek Kerja Lapangan (PKL) atau sejenisnya yang memang masih memiliki kesamaan. Begitu pula pada jenjang universitas, beberapa diantaranya masih ada mewajibkan mahasiswa untuk melaksanakan kegiatan magang. Bisa pula pada instansi yang ditunjuk langsung pihak sekolah maupun kampus, atau siswa dan mahasiswa yang mencari sendiri tempat magangnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun