Adam Smith, pelopor ekonomi modern pada abad 18 mengatakan bahwa sifat manusia itu sebagai
homo economicus. Makhluk yang cenderung tidak pernah puas dengan apa yang diperolehnya dan selalu berusaha untuk terus-menerus memenuhi kebutuhannya. Memang tidak salah dengan apa yang diucapkan Adam Smith tersebut, sebab sebagai manusia tentunya kita sangat anti dengan namanya "terbatas".
KEMBALI KE ARTIKEL