Suatu hari ada seorang siswa yang bernama Anthony, saat pelajaran Prakarya, Anthony diberi tugas oleh gurunya untuk membuat sesuatu dari bahan lunak. Anthony mempunyai ide untuk membuat gantungan kunci dari tanah liat, karena Anthony sering kehilangan kunci loker dan sering ketinggalan kunci rumah. Ibu guru menjelaskan tentang tanah liat “Jadi tanah liat merupakan jenis jenis tanah yang banyak mengandung leburan alumunium atau silika yang sangat halus”.
KEMBALI KE ARTIKEL