Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Meningkatkan Kesadaran dan Partisipasi Mahasiswa dalam Pencegahan Korupsi di Indonesia

1 Juli 2024   14:34 Diperbarui: 1 Juli 2024   15:10 130 0
Korupsi sudah tidak asing lagi di telinga mahasiswa maupun masyarakat, korupsi masih menjadi masalah utama yang menghambat pembangunan dan pertumbuhan ekonomi Indonesia. Mahasiswa berperan penting dalam mencegah praktik korupsi, oleh karena itu perlu adanya peningkatan kesadaran betapa bahayanya korupsi. Sebagai generasi penerus bangsa, mahasiswa harus berpatisipasi aktif dalam upaya pemberantasan korupsi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun