Anak-anak Kita ataupun anak didik Kita, tidak selalu melewati masa-masa yang menyenangkan dilingkungannya. Ada saat dimana anak-anak merasakan ketidaknyamanannya dalam berinteraksi dengan orang lain. Jika lingkungan anak-anak Kita mendukung Apa yang mereka lakukan, Maka Hal ini bukanlah sebuah permasalahan baginya.
KEMBALI KE ARTIKEL