Kegiatan pengabdian kepada masyarakat tahun kedua dengan skema P3M (Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat) oleh Tim Pengabdian LPPM UNDIP yang dilakukan di Kelurahan Kumpulrejo, Kota Salatiga telah selesai dilaksanakan. Pada hari Kamis (19/10/2023), dilaksanakan kegiatan
Focus Group Discussion (FGD) diawali dengan dukungan dari berbagai instansi terkait: Bappeda Bidang Perencanaan Ekonomi dan Pembangunan; Dinas Kebudayaan dan Pariwisata; Dinas Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah; Dinas Pangan dan Pertanian; serta Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja.Â
KEMBALI KE ARTIKEL