Perkembangan kognitif masa kanak-kanak awal dengan pendekatan Piaget (pra-Operasional)
yaitu tahap dimana pikiran anak mulai berkembang pada tatanan yang lebih baik dan maju. Biasanya mulai menggunakan simbol-simbol  untuk mengartikan suatu benda, tetapi belum bisa menggunakan logikanya. Tahap ini berlangsung pada usia 2-7 tahun. Dalam tahap ini, anak-anak mulai merepresentasikan dunia dengan menggunakan kata-kata, bayangan, dan gambar. Mereka membentuk konsep yang stabil dan mulai bernalar.Â
KEMBALI KE ARTIKEL