Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Sukses! Mahasiswa KKN UNNES Gelar Sosialiasi Gempur Rokok Ilegal di Desa Mejasem Timur

17 Juli 2023   21:17 Diperbarui: 17 Juli 2023   21:22 269 0
Peredaran rokok ilegal di Indonesia merupakan sebuah permasalahan yang cukup serius dan perlu mendapatkan perhatian yang serius pula. Menurut survei yang dilakukan oleh DJBC Jawa Tengah dan DIY, terdapat peningkatan peredaran rokok ilegal selama tiga tahun terakhir, dari tahun 2019 hingga tahun 2021. Meskipun pada tahun 2022 terjadi penurunan, namun peredaran rokok ilegal masih berada pada tingkat yang tinggi, mencapai angka 5,50%. Dampak dari peredaran rokok ilegal ini cukup luas, mencakup pendapatan negara, persaingan dagang yang tidak sehat, dan kesehatan masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun